manfaat ekstrak daun sirih dalam pembalut
Daun sirih memiliki sifat anti bakterial sehingga membuat pertumbuhan bakteri tidak baik berkurang dan membuat suasana pH vagina menjadi lebih baik yaitu dalam keadaan asam -Answer from dr. Bram Pradipta. SpOG